• Mengintip Serunya Kehidupan Mahasiswa Hukum dalam Drama Korea Law School

    Mengintip Serunya Kehidupan Mahasiswa Hukum dalam Drama Korea Law School

    Drama Korea Law School adalah dramanya ongoing yang dibintangi oleh Kim Bum. Sesuai dengan namanya, Law School bergenre hukum dan menceritakan kehidupan mahasiswa di sekolah hukum. Pandangan Tentang Mahasiswa Hukum Apa yang yang ada dipikiran chingudeul sekalian saat bertemu dengan mahasiswa hukum? Hmm klo saya dulu sangat mengidolakan mahasiswa hukum lho. Maklum, alamarhum papa juga…

    Baca sampai habis yuk!: Mengintip Serunya Kehidupan Mahasiswa Hukum dalam Drama Korea Law School
  • Oh Jung Se, Aktor Sejuta Karakter (Bagian 2)

    Oh Jung Se, Aktor Sejuta Karakter (Bagian 2)

    Oh, where do I begin? Oh Jung Se telah bermain dalam tidak kurang dari 77 judul film dan 28 judul drama. Sampai bingung, yang mana yang mau dibahas ya?? Setelah mengingat, menimbang, dan memperhatikan, maka aku pun memutuskan. Dari sekian banyak (pakai banget!) film dan drama, pada tulisan kali ini aku akan mengulas dua film…

    Baca sampai habis yuk!: Oh Jung Se, Aktor Sejuta Karakter (Bagian 2)
  • Remember You (2016): Forget The Past, Let’s Fall In Love Once Again!

    Remember You (2016): Forget The Past, Let’s Fall In Love Once Again!

    Hai, Chingudeul! Kemarin saya iseng mencari film yang bertema romantis karena sedang ingin berperih-perih hati dalam lautan yang kebaperan hakiki (alasan macam apa ini, hahaha). Akhirnya hati saya berlabuh pada film ini. Jujur sih karena saya pernah menonton Kim Ha-Neul di 18 Again dan saya suka sekali sama aktingnya jadi saya pilih film ini. Dan…

    Baca sampai habis yuk!: Remember You (2016): Forget The Past, Let’s Fall In Love Once Again!
  • The Swindlers (2017): Ketika Hyun Bin Menjadi Penipu Ulung

    The Swindlers (2017): Ketika Hyun Bin Menjadi Penipu Ulung

    Hallo, Chingudeul~ Buat para penggemar Hyun Bin, rasanya kurang afdol nih kalau tidak melengkapi daftar film Hyun Bin untuk segera ditonton, termasuk salah satunya adalah film The Swindlers ini. Sebagai sebuah pengakuan, terakhir kali saya menonton Hyun Bin adalah saat menonton dramanya yang hit sekali itu lho. Yap, Crash Landing On You! Sungguh memang tak…

    Baca sampai habis yuk!: The Swindlers (2017): Ketika Hyun Bin Menjadi Penipu Ulung
  • ‘Welcome to Waikiki’, K-Drama Kocak Yang Bikin Ngakak

    ‘Welcome to Waikiki’, K-Drama Kocak Yang Bikin Ngakak

    Pada kesempatan kali ini saya ingin memberikan review tentang salah satu drama, Judulnya Eulachacha Waikiki atau judul bahasa Inggrisnya, Welcome to Waikiki. Saya memang agak terlambat menonton drama Welcome to Waikiki ini, karena serial dengan genre komedi ini tayang pada 2018 lalu. Meskipun, tiap bulannya ada saja K-Drama baru yang wajib ditonton. Tapi menurut saya…

    Baca sampai habis yuk!: ‘Welcome to Waikiki’, K-Drama Kocak Yang Bikin Ngakak
  • Selamat Hari Buku Nasional, Chingudeul!

    Selamat Hari Buku Nasional, Chingudeul!

    Annyeonghaseyo, chingudeul! Bertepatan dengan hari buku nasional yang jatu pada tanggal 17 Mei 2021 lalu, Drakor Class mengadakan IG Live yang mengangkat tema “Drakor dan Literasi“. Dalam acara tersebut, Drakor Class mengundang seorang penggiat literasi yaitu Kak Ipeh Alena. Acara dipandu oleh classmate tercinta, Lendyagasshi. Sedikit bercerita mengenai narasumber kami kemarin, Kak Ipeh Alena ini…

    Baca sampai habis yuk!: Selamat Hari Buku Nasional, Chingudeul!
  • Mengenal Cinta dan Benci Melalui KDrama MOUSE

    Mengenal Cinta dan Benci Melalui KDrama MOUSE

    Yang ngikutin drama ini sudah kenal, dong, pastinya dengan hubungan antara Jung Ba-reum (diperankan oleh Lee Seung-gi) dengan Oh Bong-yi (diperankan oleh Park Ju-hyun)? Atau antara Sung Ji-eun (diperankan oleh Kim Jung-nan) dengan anaknya sendiri yang disinyalir membawa gen predator (gen psikopat) di dalam dirinya? Atau lagi, hubungan antara detektif Go Mu-chi (oleh Lee Hee-jun)…

    Baca sampai habis yuk!: Mengenal Cinta dan Benci Melalui KDrama MOUSE
  • Prestise Piala Oscar Bagi Industri Perfilman Korea Selatan

    Prestise Piala Oscar Bagi Industri Perfilman Korea Selatan

    Perhelatan Piala Oscar, atau Academy Awards, di Amerika Serikat masih menjadi ajang paling bergengsi bagi industri perfilman di muka bumi. Tahun 2020 lalu film “Parasite” (2020) yang disutradarai oleh Bong Joon Ho memenangkan kategori “Best Picture”. Tahun 2021 ini aktris Youn Yuh Jung memenangkan kategori “Best Supporting Actress” untuk perannya dalam “Minari”, sebuah film yang…

    Baca sampai habis yuk!: Prestise Piala Oscar Bagi Industri Perfilman Korea Selatan
  • Ending Cerita Kdrama “Oh! Master”

    Ending Cerita Kdrama “Oh! Master”

    Minggu yang lalu, akhirnya menyelesaikan tontonan Oh! Master. Sebenarnya tayangnya hari Kamis kemarin, tapi setelah beberapa episode mengetahui kalau akhir ceritanya akan sedih, ada rasa mulai malas melanjutkannya. Memang sih, cerita itu menarik bukan hanya dari endingnya saja, tapi dari proses dan cara menceritakannya. Tapi, hidup ini aslinya banyak cerita sedihnya, rasanya kok ya sulit…

    Baca sampai habis yuk!: Ending Cerita Kdrama “Oh! Master”

aktor (14) bae suzy (13) Cha Eun Woo (21) comedy (18) drakor (37) drakor 2020 (16) drakor 2021 (36) DrakorClass (14) DRAKOR CLASS IG LIVE (20) Drakorclass on Podcast (18) drama (73) drama2020 (34) Drama 2021 (47) drama 2022 (34) drama2022 (19) drama 2023 (43) drama 2024 (17) drama lama (18) DRAMA SAGEUK (20) fantasi (17) Hwang in yeop (14) hyun bin (13) IG live (16) kim seon ho (16) Kim Young Dae (13) kmovie (19) Kpop (25) moon ga young (18) nam joo hyuk (17) netflix (37) Podcast (78) rekomendasi (12) review film (13) romance (51) sageuk (14) Song kang (17) start up (17) Thriller (15) True Beauty (22) webtoon (19)


Got any drama recommendations?

Intellifluence Trusted Blogger

Artikel Terbaru

Artikel Populer