Tag: DRAMA SAGEUK

  • Semangat Juang Saimdang yang Menginspirasi

    Semangat Juang Saimdang yang Menginspirasi

    Sekitar dua minggu yang lalu saya baru saja menyelesaikan drama “Saimdang, Memoir of Colors” (2017). Drama ini sudah lama masuk dalam daftar tontonan, namun akhirnya baru saya tonton setelah mendapat ulasan positif dari Bunda Intan dalam acara Live Facebook bertajuk “Sageuk Buat Pemula”. Ternyata drama ini memang bagus dan layak untuk direkomendasikan. Sebelumnya Bunda Intan…

  • River Where the Moon Rises: The End of The Beginning

    River Where the Moon Rises: The End of The Beginning

    Habis Secret Royal Inspector tamat, KBS melanjutkan slot tayang dengan drama sejarah lagi bertajuk River Where The Moon Rises (달이 뜨는 강). Drama yang dibintangi sama Kim So Hyun, Ji Soo, dan Lee Ji Hoon ini mengudara mulai 15 Februari setiap Senin-Selasa jam 21.30 KST, dan disiarkan secara eksklusif di VIU.  Sejak poster dan teasernya…

  • Kenapa Rating Drakor Mr. Queen Bisa Tinggi Banget?

    Kenapa Rating Drakor Mr. Queen Bisa Tinggi Banget?

    Drakor Mr. Queen sudah tamat hari Minggu yang lalu, menyisakan kesan buat para penontonnya. Ya iya, ini masih hari Selasa (saat saya menuliskan tulisan ini), butuh waktu untuk memproses akhir yang bahagia dari jalan cerita Mr. Queen yang absurd tapi lucu dan menghibur ini. Saya sempat nonton beberapa episode di awal sebelum berhenti menonton karena…

  • Rekomendasi Drakor Sageuk Buat Pemula

    Rekomendasi Drakor Sageuk Buat Pemula

    Annyeong chingudeul, 새해 복 많이 받고 건강해요!! Siapa yang mengikuti pembahasan sageuk series selama bulan Januari 2021 di Drakor Class? Buat yang baru mulai nonton drakor, mungkin seperti saya tidak tahu sageuk itu apa sih? Apakah sageuk itu selalu ceritanya terlalu serius dan penuh dengan intrik politik dan perebutan kekuasaan? Atau apakah pria di sageuk…

  • Shin Saimdang Kisah Perempuan Dua Dimensi Waktu

    Shin Saimdang Kisah Perempuan Dua Dimensi Waktu

    Hembuskan hidupmu ke dalamnya (Prof.Min Jung Hak) Penulis berjumpa kembali dengan   Lee Young Ae  (pemeran Dae Jang Geum) setelah 18 tahun tidak pernah nonton drama Korea, dahulu kala nonton  lewat televisi bareng keluarga besar  judulnya sangat populer  Jewel In The Palace  dan masa kini saat isolasi mandiri salah satu cara mengisi waktu adalah  menonton cukup…

  • Menilik Sejarah Perkembangan Hanbok dari Drama Sageuk

    Menilik Sejarah Perkembangan Hanbok dari Drama Sageuk

    Teman-teman yang sangat suka menonton drama Korea pasti pernah setidaknya menonton drama sageuk atau sejarah. Setiap drama sageuk pastinya menampilkan cerita dari sejarah korea terkait kerajaan maupun dari budaya, salah satunya pakaian. Biasanya pakaian yang sering dipakai oleh orang-orang Korea di drama sageuk dinamakan Hanbok. Kata hanbok ini terdiri dari 2 kata yaitu 한 (han)…