Kategori: Drama

  • Kesan dan Fakta Menarik K-Drama “Alchemy of Souls” (2022)

    Kesan dan Fakta Menarik K-Drama “Alchemy of Souls” (2022)

    Kesan pertama menonton drama Korea “Alchemy of Souls”, drama bergenre fantasy-romance yang dibintangi oleh Lee Jae Wook, Jung So Min. Watch it or leave it?

  • 5 Fakta tentang Webtoon Forbidden Marriage

    5 Fakta tentang Webtoon Forbidden Marriage

    Anyeong haseyo.. ♥ Satu lagi, webtoon bertema kerajaan yang akan diangkat menjadi sebuah drama, dan sudah dipastikan para pemainnya, yang mana rasanya.. “Ah drama ini pasti akan hebat!” Jeng.. Jeng.. yes, sesuai judulnya, kali ini noona akan membahas webtoon yang berjudul Forbidden Marriage yang merupakan sebuah adaptasi dari novel yang berjudul sama, yang ditulis oleh…

  • Podcast: Drama Tomorrow

    Podcast: Drama Tomorrow

    Drama Tomorrow memang sudah tamat beberapa waktu lalu, bahkan Kim Hee Sun sendiri sudah mau main drama baru lagi dekat-dekat ini. Namun seperti yang pernah dikatakan di Newsletter Mei kemarin, Tomorrow adalah salah satu drama yang paling direkomendasikan oleh classmates Drakor Class. Salah satu alasan kenapa Tomorrow banyak dicintai adalah karena ceritanya yang berganti setiap…

  • Manisnya Hidup di Ending K-Drama Shooting Stars

    Manisnya Hidup di Ending K-Drama Shooting Stars

    Drama Shooting Stars tamat! Bagaimana ending cerita para tokohnya? Berakhir bahagia semuakah? Bagaimana dengan konfliknya? Terselesaikankah? Baca yuk ulasannya!

  • Kiss Sixth Sense, Penglihatan atau Hasrat Terpendam

    Kiss Sixth Sense, Penglihatan atau Hasrat Terpendam

    Anyeong haseyo chinguu.. Semoga kabarmu baik-baik saja ya. Hari ini, sebelum mendengarkan podkes dari Drakor Class, ada baiknya chingu membaca sedikit review dari kami. Oh iya, bahasan podkes kali ini, kami membahas drama yang tayang di Disney Hotstar dengan judul dramanya adalah Kiss Sixth Sense. Weitss.. ini Cinta Indra Ke-6, begitukah maksudnya, chingu? No.. No..…

  • Kesan Pertama LINK: Eat, Love, Kill

    Kesan Pertama LINK: Eat, Love, Kill

    LINK: Eat, Love, Kill (링크: 먹고 사랑하라, 죽이게) adalah drama baru kedua di bulan Juni yang saya tonton. Sebelumnya saya sudah mengulas singkat drama Doctor Lawyer yang bergenre hukum dan medis, kini ada LINK yang bergenre romance-fantasy mistery. Lagi musim dobel-tripel genre ya, kayaknya. Drama ini cukup lama dinanti-nanti sejak awal tahun 2021, terutama karena…