Tag: taxi pelangi
-
Review Taxi Driver 2, Genk Taxi Pelangi Bersatu Melawan Ketidakadilan
Untuk kalian pecinta drama Korea bergenre action, thriller sekaligus komedi, bisa banget menonton Taxi Driver 2 sebagai sarana untuk healing lho. Jangan khawatir, jalan ceritanya tak pernah membosankan. Yuk dibaca tulisannya sampai habis Review Taxi Driver 2 ini.