Kategori: Rekomendasi
-
KMovie 20th Century Girl: Sebuah Kisah Klasik Untuk Masa Depan
Akhir pekan, waktunya menonton film Korea terbaru yang tayang di Netflix. Yuk dibaca review dan kesan Manda menonton film 20th Century Girl. Kisah persahabatan dan cinta remaja yang hangat di tahun 2000-an, sebuah kisah klasik untuk masa depan.
-
5 Fakta Webtoon Bad Guy
Anyeong haseyo yeorobun! Sebelumnya, noona mau absen dulu dong bagi para pecinta komik action buat hadir di sini.. Iya, kali ini noona mau mereview singkat tentang webtoon yang berjudul Bad Guy. Sebenarnya, bagaimana sih yang dimaksud Bad Guy dalam cerita? Tentu saja, bukan bad guy dalam konotasi buaya darat ya. Tapi ini tuh beneran the…
-
Peran Ganda Jung Il Woo untuk Mengungkap Misteri: Review K-Drama “Good Job” (2022)
Review drama Korea “Good Job” (2022) yang diperankan oleh Jung Il Woo dan Kwon Yuri sebagai detektif untuk mengungkap kasus misteri pembunuhan dan pencurian.
-
Love in Contract, Ah Masak Gitu Doang?
Yeorobuuun.. Kalau yang namanya cinta kontrak itu pasti rasa-rasanya di mana-mana sama aja ya? Pasti nanti ujung-ujungnya bakal beneran jatuh cinta. Tapi kalau kawin kontraknya sama 2 orang? Wow.. Something new ya! Yes, Chingu! Dugaan Chingu benar, kalau kali ini noona mau ngomongin drama terbarunya Park Min Young yang bertema kawin kontrak. Drama terbaru yang…
-
Alasan K-Drama “Adamas” (2022) Tidak Boleh Terlewatkan
Alasan drama Korea terbaru yang dibintangi oleh ahjusshi favorit, Ji Sung yakni “Adamas” (2022) tidak boleh terlewatkan oleh penikmat drama Korea.
-
Review Drakor Hukum: “Again My Life” (2022)
Review drama Korea “Again My Life” (2022). Rekomendasi tontonan drama bergenre hukum yang dibintangi oleh Lee Joon Gi sebagai jaksa yang memberantas korupsi.