Penulis: mamanucifera
-
Kesan Pertama The Good Bad Mother [2023] – Malin Kundang versi Korea
Sikap Choi Kang-ho di akhir episode dua pada sang ibu sangat tidak patut dilakukan, itulah sebab aku mendapat kesan Kdrama ini jadi mengingatkan aku pada cerita Malin Kundang. Kemudian, Ketika Choi Kang-ho mendapat musibah kecelakaan, berbagai pertanyaan otomatis muncul di otakku. Apa yang salah dengan cara mendidik ibu Jin? Jika ada yang salah, bagaimana memperbaikinya?…
-
Kesan Pertama Nonton Bros on Foot [2023]
Halo semua, perdana menulis dan kali ini tulisan dibuat karena ada tugas Bucin Produktif dari Drakor Class. Awal tahun 2023 ini belum memutuskan nonton drakor ongoing apapun lagi setelah menyelesaikan The Glory Part 1, akhirnya memutuskan beralih sejenak ke Variety Show. Kebetulan ada Yeo Jin-goo, sejak dia ada di Variety Show di Restaurant on Wheel…