Kategori: Drama 2021

  • Johayo Show “Monthly Magazine House” (2021) Bersama RPK 96,30 FM

    Johayo Show “Monthly Magazine House” (2021) Bersama RPK 96,30 FM

    Pada tanggal 14 Agustus 2021 yang lalu, saya dan classmate Rhin melakukan siaran “Johayo Show” bersama RPK 96,30 FM Jakarta. Dalam acara hari itu kami membahas tentang drama “Monthly Magazine House” (2021) yang sudah tayang sejak 16 Juni 2021. Drama 16 episode ini dibintangi oleh Jung So Min dan Kim Ji Seok. Tentang “Monthly Magazine…

  • Eps 12-End: Siapa Villain di Police University?

    Eps 12-End: Siapa Villain di Police University?

    Keadaan menjadi rumit pasca penangkapan sindikat perjudian ilegal. Mulai dari rekannya yang dipenjara, ada teror dari hacker yang menimpa Seon Ho, hingga Dong Man jadi korban tabrak lari.

  • Take a Break for KDrama and “Squid Game”

    Take a Break for KDrama and “Squid Game”

    Annyeong haseyo, Chingu-deul! Sempat saya lirik, lumayan banyak drama Korea Selatan keren-keren rilis, nih, ya! Pasti Chingu-ya sudah punya rentetan list tontonan di bulan ini tentunya. Jujur, saya pribadi justru lagi stagnant dengan per-drakor-an. Nah, loh! Kenapa bisa begitu, ya? So, saya mau berbagi tentang “Why do I take a break for DRAKOR a moment?”…

  • Kesan Pertama Nonton Yumi’s Cells, Berkenalan Dengan Berbagai Emosi

    Kesan Pertama Nonton Yumi’s Cells, Berkenalan Dengan Berbagai Emosi

    Kim Go Eun is back! Yumi’s Cells – serial yang diadaptasi dari webtoon berjudul sama– akhirnya mulai tayang hari Jumat, 17 September. Baca kesan pertamanya sampai habis ya chingudeul!

  • Lovers or The Secret of Red Sky?

    Lovers or The Secret of Red Sky?

    Podcast ini akan mengulas bagaimana perbedaan cerita Red Sky dalam novel versus dalam drama. Termasuk bagaimana misteriusnya Ha Ram digambarkan dalam novel yang disebut punya ketampanan surgawi itu.

  • 5 Cerita Remaja 2021 Tawarkan Romansa Berbeda

    5 Cerita Remaja 2021 Tawarkan Romansa Berbeda

    Tahun ini lebih banyak mengangkat tema kriminal, balas dendam, dan misteri, adanya cerita remaja di 2021 seakan memberikan angin segar buat penonton. Walaupun mengangkat tema remaja, drama-drama Korea yang nanti akan saya bahas ternyata menawarkan romansa berbeda. Kira-kira sobat drakorclass (DC) masih pada ingat tidak bagaimana ketika menjalin kasih saat remaja?