Mengenal GENRE Lebih Dekat, yuk!

Macam Genre

Ternyata setiap orang punya kecenderungan genre yang disukai masing-masing. Ada yang suka dengan visual perang, ada juga yang suka drama kocak, ada juga penikmat drama penuh bawang.

Yuk ngobrolin apa sih itu genre dalam film atau drama. Kenapa harus ada genre segala dan apa fungsinya? Terus, genre itu sendiri secara teori ada berapa ya?

Prediksi Ending Drakor Nevertheless, Pilih Kupu-Kupu atau Kentang

Siapa yang kemarin sudah nonton episode 8 drama Korea Nevertheless?? Gimana, makin penasaran kan sama ending drama ini?

Maunya chingudeul gimana? Na-Bi (Han So-Hee) sama Jae-Eon ( Song Kang) atau Do Hyuk (Chae Jong-Hyeop)?

Mungkin buat yang sudah baca webtoonnya, sudah tahu bagaimana ending drama ini. Tapi jangan berhenti berharap, kali saja ending dramanya berbeda dengan webtoonnya. Hehehe

Nevertheless: Petualangan Dua Kupu-Kupu

Nevertheless

Halo semua!!! Sudah hari Sabtu lagi nih. Sayangnya karena beberapa daerah di Indonesia sedang menerapkan pembatasan untuk menanggulangi pandemi Covid-19, maka banyak dari kita yang lebih memilih menikmati akhir pekan di rumah saja. Tenang, meski di rumah saja, masih banyak kegiatan yang bisa dilakukan untuk melepaskan penat dari kesibukan harian kita dari Senin hingga Jumat. … Baca Selengkapnya

Nevertheless, Hubungan Tanpa Status yang Sulit Diakhiri

Meski banyak pro kontra dari drama ini, saya masih setia menonton. Setiap malam minggu setia menunggu Jae-Eon. Rasanya deg deg seperti menunggu pacar yang apel ke rumah. Hahaha.

Saya mau cerita, kenapa drama Nevertheless ini menarik untuk terus ditonton.

Setidaknya ada 7 alasan menonton Nevertheless ini.

Kesan 2 Episode Pertama K-Drama “Nevertheless”

Nevertheless poster

Annyeonghaseyo, chingudeul! Tanggal 19 Juni 2021 yang lalu, K-Drama terbaru JTBC yang juga tayang di Netflix, “Nevertheless” akhirnya tayang perdana. Siapa yang sudah nonton? Penggemar Song Kang udah lah pastinya, ya kaan? Berangkat dari webtoon berjudul sama, “Nevertheless” ini mampu mencuri perhatian drakorian di dua episode perdananya. Ada yang langsung terpikat pesona sang playboy, ada … Baca Selengkapnya

Chingudeul, Nonton Apa Bulan Juni?

drama tayang juni 2021

Annyeonghaseyo, chingudeul! Seperti biasa nih, weekend adalah waktunya untuk mendengarkan episode terbaru podcast Drakor Class! Di episode kali ini, classmates kita yaitu Rhin, Cho Rijo, Nasvely, Lendyagasshi dan DK membahas drama-drama yang paling dinantikan di bulan Juni ini. Sebelumnya, teman-teman bisa membaca dulu nih drama bulan Juni yang akan tayang di tulisan berikut : Dalam … Baca Selengkapnya