Tag: drama ongoing

  • Jadwal Nonton K-drama November 2021

    Jadwal Nonton K-drama November 2021

    Annyeonghaseyo Chingudeul, sudah awal bulan November 2021, waktunya untuk memilih drakor mana yang ingin diikuti ongoing. Catat jadwal tontonan drama yang masih tayang dan akan datang di bulan November 2021 ini ya chingu. Di tulisan sebelumnya, classmate Re Ra sudah menuliskan 7 drama baru di VIU. Nah selanjutnya saya akan menambahkan drama yang juga akan…

  • Berbagai Pertanyaan Dari Episode 1 “Sisyphus: The Myth”

    Berbagai Pertanyaan Dari Episode 1 “Sisyphus: The Myth”

    Mulai minggu lalu ada banyak drakor baru di Netflix, sambil menunggu kelanjutan “Hello, Me!”, saya akhirnya memulai menonton drakor “Sisyphus: The Myth” dan “Vincenzo”. Dua drama yang paling dinantikan di 2021 dengan pemain yang sudah sudah punya nama besar.  Dalam tulisan ini saya mau berbagi berbagai pertanyaan yang timbul setelah menonton episode pertama “Sisyphus: The…

  • Kesan Pertama K-drama “HUSH” (2020)

    Kesan Pertama K-drama “HUSH” (2020)

    Hallo, Chingudeul! Bertemu kembali di tulisan kesan pertama tentang sebuah drama Korea. Seperti yang kita ketahui ya Chingudeul, ada buanyaaaakk sekali judul drama Korea yang sedang tayang akhir-akhir ini. Hampir setiap bulan, ada lebih dari 10 drama Korea hadir, wow! It’s so incredibly fantastic! Tapi kadang-kadang kita tidak sempat untuk menonton semuanya, huhuhu. Tenaaang. Untuk…

  • Kesan Pertama K-Drama “A Love So Beautiful” (2020)

    Kesan Pertama K-Drama “A Love So Beautiful” (2020)

    Hai, Chingudeul! Apa kabar? Di hari-hari yang diselimut cuaca hujan begini paling asyik memang menonton K-Drama deh yaa. Apalagi kalau ditemani semangkuk mi hangat dengan kuah kental mengepul penuh kenikmatan. Eh, ini mau cerita drama atau makanan nih? Hehehe. Drama dong yaaa. Oke jadi saya sedang dalam project menonton K-Drama hanya episode pertamanya saja. Kenapa?…

  • 5 Drama Korea Ongoing yang Sayang untuk Dilewatkan

    5 Drama Korea Ongoing yang Sayang untuk Dilewatkan

    Drama Korea selalu menarik untuk diikuti. Di penghujung tahun 2020 kemarin hingga awal 2021 ada banyak drama Korea baru yang siap memanjakan para pecinta drakor.  Setidaknya ada lima drama Korea ongoing yang sayang untuk dilewatkan. Hmm apa saja ya…. 1. Cheat on Me If You Can Cerita tentang perselingkuhan selalu menarik untuk diangkat dalam sebuah…

  • True Beauty, Terpaksa Cantik Karena School Bullying

    True Beauty, Terpaksa Cantik Karena School Bullying

    Annyeonghaseyo chingu ya! Siapa yang sudah menonton dua episode perdana dari “True Beauty” drama Korea terbaru di bulan Desember 2020 ini? Sebagai pembaca webtoon-nya, saya yang tidak biasa menonton drama ongoing akhirnya ikut menonton drama ini sejak penayangan perdananya minggu lalu karena penasaran! Sebelumnya, salah satu kontributor Drakor Class sudah pernah menuliskan sinopsis dan cerita…

Artikel Terbaru