Tag: Vidio

  • Oasis: Cinta, Persahabatan, dan Perjuangan di Tengah Konflik

    Oasis: Cinta, Persahabatan, dan Perjuangan di Tengah Konflik

    Annyeong classmate, pernah gak sih kalian mengalami konflik dengan sahabat? Pasti gak enak banget kan, alias jadi awkward banget kan sama sahabat kita. Apalagi konflik mengenai cinta, haduh.. malah bisa sahat jadi musuh ni. Artikel kali ini mau bahas tentang konflik cinta, sahabat, dan perjuangan dalam drama korea yang berjudul Oasis. Yuk baca sampai habis!…